Kamis, 21 Juni 2012

3 Hal

3 Hal Yang tak pernah Kembali :
Waktu
Perkata'an
Kesempatan


3 Hal yg Membuat Kita Dewasa
Kesabaran
Ketulusan
Rasa Syukur 


3 Hal Tidak pernah kekal
Harta.
Jabatan
Cinta Manusia. 


3 Hal Membuat kita Berharga
Komitmen
Kerendahan hati
Kejujuran



  •  3 hal yang merusak amal:
    - Riya'
    - 'Ujub
    - Sum'ah
  •  

  • 3 Hal yang menghancurkan:

  • - Kemarahan
    - Angkuh
    - Dendam
    3 Hal yg tidak boleh hilang :
    - Harapan
    - Ikhlas
    - Jujur
  •  

  • ‎3 hal yang banyak menipu manusia:
  • - pujian manusia
    - terpenuhinya kebutuhan
    - aib yang selalu tertutup


  • Maimun bin Mihran berkata, “3 HAL yang jangan sampai menggoda dirimu :

    - Janganlah kalian mendekati penguasa, meskipun kamu bisa mengatakan, ‘Aku akan mengajaknya kepada ketaatan kepada Allah’
    - Janganlah kamu mendengarkan ucapan Ahli Bid’ah, karena kamu tidak menyadari ucapannya (yg mana) yang akan menempel dihatimu.
    - Janganlah kamu masuk ke tempat seorang perempuan, meski kamu beralasan, ‘Saya akan mengajarkannya Kitabullah.’
    (Siyar a’lam annubala, 5/77)


  • 3 hal yang penting dalam berIslam:
    - Ber'Ilmu
    - Ber'Amal
    - BerDa'wah
  •  

  • 3 zaman terbaik dari ummat islam dari yang paling mulia yang disabdakan nabi sholallahu alayhi wassalam
  • 1. zaman para sahabat rasulullah sholallahu alayhi wassalam
    2. zamana para tabi'in
    3. zaman tabi'ut tabi'in 
  •   
    3 orang yang pertama kali dibakar di neraka:
    - orang yang dikira mati syahid, padahal agar disebut pemberani!
    - ORANG YANG MEMPELAJARI DAN MENGAMALKAN ILMU, MEMBACA AL-QURAN , AGAR DISEBUT "ORANG 'ALIM", "QORI'"!
    - orang yang banyak berinfaq, agar disebut sebagai dermawan!
    (dan mereka semua telah mendapatkan gelar-gelarnya itu...)
    sungguh kita berlindung kepada Alloh....


  • Rasulullah shalallahu 'alaihi wassalam berkata: "Ada tiga hal yang sangat aku senangi di dunia ini antara lain wewangian, istri yang salehah, dan ketenangan ketika shalat".

Tidak ada komentar:

Posting Komentar